Macam-macam Penyakit pada Tanaman Cabai dan Cara Pencegahannya

- 15 September 2022, 22:00 WIB
 Ilustrasi Macam-macam Penyakit pada Tanaman Cabai dan Cara Pencegahannya
Ilustrasi Macam-macam Penyakit pada Tanaman Cabai dan Cara Pencegahannya /pixabay.com/JillWellington

Gejalanya, pertumbuhan menjadi kerdil, warna daun belang-belang hijau tua dan hijau muda, ukuran daun lebih kecil, tulang daun akan berubah menguning.

Penyakit ini bisa menyebar dan menular ke tanaman lain oleh aktivitas serangga. Penyemprotan kimia bertujuan untuk menghilangkan serangga bukan penyakitnya.

Untuk mengurangi penyakit, musnahkan tanaman cabai yang telah parah terserang.

Pemilhan benih tahan virus membantu menghindari resiko serangan penyakit ini. Hal lain yang bisa membantu mengurangi resiko serangan adalah pemupukan yang baik dan tepat.

Baca juga: Inilah Bacaan Doa Menanam Padi yang Bisa Diucapkan Saat Tandur, Panen Jadi Berkah dan Tanaman Berkualitas

Demikian macam-macam penyakit pada tanaman cabai dan cara pencegahannya yang wajib diketahui oleh para petani dan siapapun yang sedang menanam cabai.***

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Dinas Pertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x