4 Makanan yang Bagus Dikonsumsi Untuk Berbuka Puasa

- 18 Oktober 2022, 10:55 WIB
Puasa
Puasa /UNSPLASH/Rauf Alvi

KILAS KLATEN - Berpuasa merupakan kewajiban yang harus dijalankan setiap umat islam diseluruh dunia, bukan hanya pada bulan ramadhan saja kewajiban berpuasa untuk umat muslim ini. Karena pada hari biasa pun umat islam wajib berpuasa untuk dapat memenuhi syarat tertentu misalnya membayar puasa ramadhan yang telah tertinggal ataupun puasa sunnah pada hari senin dan kamis.

Akan tetapi seperti yang kita ketahui puasa yang paling wajib dilaksanakan oleh kaum muslim adalah pada bulan suci ramadhan yaitu diwajibkan berpuasa selama sebulan penuh.

Puasa merupakan menahan diri dari segala hal dan sikap, akan tetapi hal yang paling diutamakan adalah menahan diri dari rasa haus serta lapar.

Setelah memasuki waktu imsak umat islam pada bulan suci ramadhan ridak diperbolehkan untuk makan dan minum lagi, hingga sampai waktu sebelum memasuki adzan magrib. Nah, saat hendak bebrbuka puasa biasanya banyak diantara kita masih belum tau bahwa makanan apa sih yang bagus untuk tubuh saat berbuka puasa.

Baca Juga: 6 Cara Agar Kuat Puasa Tidak Mudah Lemas

Biasanya kita tidak terlalu peduli pada jenis makanan saat berbuka puasa, asalkan perut sudah kenyang maka sudah cukup. Padahal jika kita salah mengkonsumsi jenis makanan tentu saja hal ini tidak baik untuk kesehatan tubuh kita pastinya, sehingga sering kali dalam beberapa kasus yang dialami banyak orang yang sakit perut setelah berbuka puasa.

Oleh sebab itu marilah kita ketahui apa saja jenis makanan yang bagus untuk berbuka puasa supaya tubuh tetap sehat dan berstamina. Untuk lebih lengkapnya silahkan simak dibawah ini.

4 Makanan yang Bagus Untuk Buka Puasa :

1. Kurma

Kurma adalah satu-satunya makanan yang sangat bagus serta memang sudah dianjurkan oleh Nabi supaya saat berbuka puasa agar dapat mengkonsumsi beberapa kurma. Tahukah kamu bahwa kurma dikonsumsi oleh para musafir islam saat melakukan perjalanan jauh, dan mengkonsumsi buah kurma dapat menahan lapar para musafir tersebut selama tiga hari dalam perjalanan.

Halaman:

Editor: Agung Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x