6 Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami

- 6 Februari 2023, 19:15 WIB
Cara Menghilangkan Jerawat secara Alami
Cara Menghilangkan Jerawat secara Alami /Andrea piacquadio/pexels

Rutin lakukan double cleansing setiap malam sebelum menggunakan skincare malam, meskipun tidak menggunakan make up, namun wajah kita tetap kotor dari debu-debu yang kita bawa sepulang aktivitas.

2. Es batu

Es batu dapat mengurangi peradangan pada jerawat, dengan cara balut es batu dalam kain handuk, lalu tempelkan pada wajah yang berjerawat.

3. Putih telur

Selain untuk mengurangi jerawat, putih telur juga untuk mengencangkan wajah, dan juga mengurangi kadar minyak pada kulit wajah kamu. Caranya kocok putih telur setengah lepas, lalu aplikasikan pada wajah seperti menggunakan masker wajah, bilas ketika masker putih telur tersebut mulai kering.

4. Air lemon

Kandungan asam askorbatnya dapat mengurangi jerawat kamu. Dengan cara celupkan kapas ke dalam perasan air lemon, lalu aplikasikan seperti menggunakan toner pada umumnya.

5. Madu

 

Telah kita ketahui bahwa madu memiliki banyak manfaat terutama dalam hal kecantikan, madu juga cukup efektif untuk mengurangi jerawat kamu. Hanya dengan menggunakan madu yang diaplikasikan seperti masker wajah pada umumnya, bisa membuat jerawat kamu perlahan memudar.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Jerawat Hanya dengan Buah Pepaya: Wajah Bersih dalam Satu Minggu

6. Mentimun

Bahan lalapan yang satu ini, ternyata memiliki banyak manfaat, terutama dalam hal kecantikan. Kandungan antioksidan, vitamin, asam amino, cukup efektif mengeringkan jerawat. Cukup dengan iris timun menjadi beberapa potong, lalu tempelkan pada kulit yang berjerawat.

Baik demikian 6 cara menghilangkan jerawat secara alami. Tidak perlu susah-susah untuk pergi ke dokter kulit guna menghilangkan dan mempercantik diri.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x