Mendoan Amba ,Rekomendasi Sajian Kuliner Khas Objek Wisata Waduk Sempor Kebumen

- 9 Desember 2022, 08:20 WIB
Mendoan Amba ,Rekomendasi Sajian Kuliner Khas Objek Wisata Waduk Sempor Kebumen
Mendoan Amba ,Rekomendasi Sajian Kuliner Khas Objek Wisata Waduk Sempor Kebumen /Instagram @irawati_meureksa/

Menikmati Mendoan Amba sambil memandangi tenangnya air Waduk Sempor bisa dilakukan bersama teman, pacar, keluarga dan pastikan rekan-rekan mengunjunginya disaat cuaca cerah.

Bisa cek dulu melalui prediksi cuaca yang sudah tersedia di Google.

Akses Menuju Waduk Sempor

Waduk Sempor secara Administratif masuk dalam wilayah Desa Kaliputih, Kecamatan Sempor, Kabupaten Kebumen.

Berjarak sekitar 30 km dari pusat kota Kebumen, akses masuk dari jalan Nasional kemudian masuk ke wilayah Gombong di Jl. Yos Sudarso kemudian ke arah utara ke Jalan Sempor Baru sekitar 5 km.

Baca Juga: Harga Tiket dan Rute Lokasi Umbul Cokro, Wisata Air di Klaten Jawa Tengah yang Sangat Jernih

Pintu objek wisata Waduk Sempor bisa diakses melalui pintu selatan, maupun pintu utara yang tertelak di Bendung Reservoir Waduk Sempor.

Atau rekan-rekan bisa meminta panduan lokasi dengan aplikasi Google Map.

Ketika mendekati lokasi jalanan akan sedikit menanjak, jadi pastikan kendaraan yang rekan-rekan naiki mampu yak.

Fasilitas di Waduk Sempor

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah