15 Destinasi Wisata Di Buleleng Bali Terbaru Dan Terpopuler Untuk Liburan

- 29 Desember 2022, 12:55 WIB
15 Destinasi Wisata Di Buleleng Bali Terbaru Dan Terpopuler Untuk Liburan
15 Destinasi Wisata Di Buleleng Bali Terbaru Dan Terpopuler Untuk Liburan /Doc Bayu Ardiansyah

Di kolam alami di pinggir Pantai Lovina ini Anda bisa menyelam atau berenang sambil mengagumi pemandangan laut. Airnya cukup sejuk meski Anda pergi di siang hari, dan menariknya, kolam ini tidak menggunakan kaporit untuk membersihkan airnya.

Baca Juga: 15 Destinasi Wisata Di Bangli Bali Terbaru Dan Terpanas Untuk Liburan

Jika Anda harus merogoh kocek lebih dalam di Bali selatan untuk menikmati kolam yang menghadap ke laut lepas, Anda bisa berenang dengan harga lebih murah di sini.

Dengan harga jauh lebih miring daripada beach club di daerah kenamaan seperti Kuta. Berjalan sedikit ke arah pantai Anda juga dapat menemukan agen wisata yang menawarkan snorkeling dan scuba diving.

Harga Tiket: 10.000; 
Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Raya Air Sanih, Bukti, Kec. Kubutambahan, Kab. Buleleng, Bali.

7. Air Terjun Gitgit

Jika Anda sedang mencari destinasi wisata yang ramah untuk pendaki pemula, air terjun Gitgit bisa menjadi referensi Anda. Tempatnya tidak terlalu jauh dari Air Terjun Aling Aling, air terjun ini juga tidak jauh dari jalan penghubung Denpasar Singaraja Bedugul. Ketinggian air terjun Gitgit sendiri adalah 48 meter.

Untuk menuju air terjun Gitgit, Anda harus menempuh sedikit jalan yang berkelok-kelok. Apalagi bagi mereka yang tidak terbiasa berjalan jauh. Namun sesampainya di air terjun dan melihat derasnya air terjun, rasa lelahnya langsung hilang.

Harga Tiket: Rp 20.000 ; 
Map: Cek Lokasi
Alamat: Jl. Raya Bedugul – Singaraja, Gitgit, Kec. Sukasada, Kab. Buleleng, Bali.

8. Air Terjun Banyumala

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah