Sederet Nominasi Penghargaan Grammy Awards 2024 Segera Diumumkan

- 12 Januari 2024, 12:45 WIB
Sederet Nominasi Penghargaan Grammy Awards 2024 Segera Diumumkan
Sederet Nominasi Penghargaan Grammy Awards 2024 Segera Diumumkan /Piala Grammy Awards/ANTARA/

KILAS KLATEN - Grammy Awards 2024 akan berlangsung pada Minggu, 4 Februari 2024, di Crypto.com, Arena, Los Angeles, Amerika Serikat (AS)

Dalam ajang bergengsi, sederet nominasi akan diumumkan.

Beberapa musisi nampak mendominasi, seperti SZA yang mendapatkan total sembilan nominasi, kemudian Phoebe Bridgers, Serban Ghenea, dan Victoria Monet yang masing-masing mendapatkan tujuh nominasi, berdasarkan laman resmi Grammy Awards, pada bulan November 2023 lalu.

Selain itu ada juga artis yang mendapatkan nominasi yakni Taylor Swift, Jack Antonoff, Miley Cyrus, Billie Eilish, Olivia Rodrigo, Jon Batiste, Boygenius dan Brandy Clark.

Baca Juga: Harry Styles Raih Piala Terbanyak Pada Ajang Penghargaan BRIT Awards 2023

Berkat penambahan tiga kategori baru yang akan memulai debutnya di tahun 2024, perhelatan Grammy kali ini akan sedikit berbeda.

Adapun kategori tersebut adalah “Best African Music Performance”, “Best Alternative Jazz Album” dan “Best Pop Dance Recording”.

Berikut daftar lengkap nominasi Grammy Awards 2024:

1. Best Pop Duo/Group
Performance:

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x