Soal dan Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 10 Pembagian Wilayah Benua Amerika, Ibukota, dan Luas Wilayah

- 25 Agustus 2022, 13:00 WIB
kunci jawaban IPS kelas 9 SMP MTs halaman 11 Aktivitas Individu daftar negara Benua Amerika
kunci jawaban IPS kelas 9 SMP MTs halaman 11 Aktivitas Individu daftar negara Benua Amerika /Tangkapan Layar BSE Kemdikbud Kurikulum 2013

Hal yang membedakan satu wilayah dengan wilayah lainnya di Benua Amerika, terlihat dari kondisi Sosial dan Budaya masing-masing wilayah serta keadaan ekonomi penduduk diwilayah tersebut.

3. Nama-nama negara di benua Amerika dan ibukotanya:

- Negara Peru: Ibukota Lima Luas Wilayah 1,285 juta km²

- Negara Suriname: Ibukota Panaribo Luas Wilayah 163.821 km²

- Negara Chili: Ibukota Santiago Luas Wilayah 756.950 km²

- Negara Honduras: Ibukota Teguocipalgapa Luas Wilayah 112.492 km²

- Negara Jamaika: Ibukota Kingston Luas Wilayah 10.992 km²

- Negara Kanada: Ibukota Ottawa Luas Wilayah 9,985 juta km²

Baca juga: Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP Halaman 10-11 Laporan, Eksplanasi, dan Deskripsi

Demikian Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 10 Pembagian Wilayah Benua Amerika, Nama Negara, Ibukota, dan Luas Wilayah yang bisa dijadikan referensi saat menjawab soal Halaman 10 Pembagian Wilayah Benua Amerika, Nama Negara, Ibukota, dan Luas Wilayah.

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah