Dijamin Lulus! Latihan Soal dan Jawaban Ujian Sekolah Kimia Kelas 12 SMA Tahun 2023

- 22 Maret 2023, 14:45 WIB
Ilustrasi - Dijamin Lulus! Latihan Soal dan Jawaban Ujian Sekolah Kimia Kelas 12 SMA Tahun 2023
Ilustrasi - Dijamin Lulus! Latihan Soal dan Jawaban Ujian Sekolah Kimia Kelas 12 SMA Tahun 2023 /kemdikbud/

KILAS KLATEN - Artikel ini akan membahas latihan soal dan jawaban ujian sekolah Kimia kelas 12 SMA Tahun 2023.

Disarankan siswa-siswi bisa melihat latihan soal dan jawaban ujian sekolah Kimia kelas 12 SMA Tahun 2023 beserta kunci jawaban setelah mencoba mengerjakan soal terlebih dahulu.

Soal memang menjadi salah satu cara untuk belajar secara efektif dan juga memahami sesuatu dengan baik.

Selain itu juga berguna untuk belajar memecahkan suatu masalah dengan suatu yang kita tahu atau pelajari sebelumnya.

Soal juga menjadi hal yang penting untuk mengingat suatu pengetahuan dibanding bacaan yang hanya sekedar dibaca saja.

Berikut ini latihan soal dan jawaban ujian sekolah Kimia kelas 12 SMA Tahun 2023.

Baca Juga: TERJAWAB! Penyelundupan Bisa Terjadi Akibat Tiga Hal yang Saling Berkaitan Yaitu… Pembahasan Soal UAS UT

Soal Latihan Ujian Sekolah Kimia Kelas 12 SMA

1. Nama senyawa HNO3 dan H3PO4 adalah…


A. Asam klorida dan asam sulfat
B. Asam nitrat dan asam fosfat
C. Asam asetat dan asam cuka
D. Asam klorida dan asam cuka
E. Asam asetat dan asam fosfat

Jawaban: B. Asam nitrat dan asam fosfat

2. Berikut faktor yang memengaruhi laju reaksi kecuali…

A. Suhu
B. Warna
C. Tekanan
D. Volume
E. Luas permukaan

Jawaban: B. Warna

3. Larutan H2SO4 dalam air memiliki pH = 2. Jadi pH dalam larutan akan berubah menjadi pH = 4 jika diencerkan sebanyak…

A. 100 kali
B. 5 kali
C. 10 kali
D. 8 kali
E. 80 kali

Jawaban: A. 100 kali

4. Pertamax adalah bahan bakar dengan angka oktan 92, artinya pertamax mempunyai komposisi…

A. 92 % isooktana dan 8 % n-heptana
B. 92 % n-heptana dan 8 % isooktana
C. 92 % n-oktana dan 8 % n-hepatana
D. 92 % n-heptana dan 8 % n-oktana
E. 92 % n-heksana dan 8 % isooktana

Jawaban: A. 92 % isooktana dan 8 % n-heptana
 
Baca Juga: Simak Contoh Latihan Soal UAS UT PAI Beserta Kunci Jawaban Berikut Agar Auto Lulus Ujian Akhir Semester

5. Berikut ini yang merupakan contoh asam kuat adalah…

A. NaOH
B. H2SO4
C. NaCl
D. Mg(OH)2
E. CH3COOH

Jawaban: B. H2SO4

6. Peristiwa berikut yang merupakan penerapan koagulasi adalah…

A. Pengobatan sakit perut dengan norit
B. Pemutihan gula pasir
C. Pengolahan karet dari lateks
D. Proses cuci darah pada penderita gagal ginjal
E. Sorot lampu mobil atau senter di udara berkabut

Jawaban: C. Pengolahan karet dari lateks

7. Fase terdispersi dan medium pendispersi dari debu adalah…

A. Padat dalam gas
B. Padat dalam cair
C. Cair dalam gas
D. Padat dalam padat
E. Cair dalam cair

Jawaban: A. Padat dalam gas

8. Senyawa yang termasuk dalam asam alkana adalah…

A. C4H8
B. C2H6
C. C5H8
D. C7H12
E. C6H12

Jawaban: B. C2H6

9. Sebuah adisi yang digunakan dalam pembuatan tingkai sikat gigi dan karet busa adalah kegunaan ....
A. Poliester
B. Polistirena
C. Teflon
D. Bakelit
E. Poliakrilonitril

Jawab : B
 
Baca Juga: Tanggung Jawab Kepada Diri Sendiri Antara Lain? Simak Jawaban Soal UAS PAS PAI Kelas 3 Semester 1

10. Sebuah senyawa yang berasal dari turunan asam akrilat (2-propenoat) adalah senyawa ....
A. Akrilonitril
B. Akrialkanat
C. Alkialkida
D. Alkealkana
E. Alkinitril

Jawab : A

11. Pada model atom Niels Bohr elektron mengelilingi inti dalam lintasan namun elektron tidak dapat jatuh kedalam inti atom, karena ....

A. Elektron mengorbit inti atom pada tingkat energi tertentu, dan tidak dapat berpindah dari tingkat energi orbit ini tanpa adanya perubahan energi
B. Jumlah muatan positif dan negatif dalam atom adalah sama
C. Massa atom terkonsentrasi di pusatnya.
D. Tingkat energi lintasan yang paling dekat ke inti adalah yang terkecil
E. Elektron tersebar pada seluruh bagian atom

Jawaban: A

12. Pada suhu tertentu dalam suatu wadah bervolume tetap, 1 mol COCl2 dipanaskan sehingga terurai sebanyak 2/3 menjadi gas CO dan klorin sesuai persamaan reaksi:

COCl2(g) ⇌ CO(g) + Cl2(g)

Jika tekanan total dalam ruangan 4 atm, nilai Kp untuk kesetimbangan tersebut adalah …

A. 0,36 atm    D. 3,3 atm
B. 3,6 atm      E. 0,27 atm
C. 0,33 atm

Jawaban: A

13. Gas amonia diproduksi melalui reaksi kesetimbangan:

N2(g) + 3H2(g) ⇌ 2NH3(g) ∆H = -92 kJ

Agar didapatkan amonia dalam jumlah banyak, hal yang harus dilakukan adalah ….

A. Konsentrasi N2 diperbesar
B. Menurunkan tekanan
C. Menaikkan suhu
D. Konsentrasi NH3 diperbesar
E. Konsentrasi H2 diperkecil

14. Berikut ini yang merupakan contoh larutan Asam kuat adalah ..

A. H2SO4        D. NaCl
B. NaOH          E. Mg(OH)2
C. CH3COOH
 
Baca Juga: Tanggung Jawab Kepada Orang Tua Antara Lain? Simak Jawaban Soal UAS PAS PAI Kelas 3 Semester 1

Jawaban: A

15. Berikut yang merupakan factor yang mempengaruhi laju reaksi, Kecuali….
A. Warna                 D. Tekanan
B. Suhu                   E. Volume
C. Luas permukaan

Jawaban: D

Demikian latihan soal dan jawaban ujian sekolah Kimia kelas 12 SMA Tahun 2023.

Disclaimer : kunci jawaban tersebut bersifat terbuka, sehingga tidak menutup kemungkinan bagi guru, orangtua, ataupun siswa untuk mencari alternatif jawaban lain.***

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x