Cara Mengubah Ukuran Foto Menjadi 4x6 dengan Laptop dan HP, Bisa Online Maupun Memakai Aplikasi Tambahan

- 31 Juli 2022, 21:53 WIB
Ilustrasi - Cara Mengubah Ukuran Foto Menjadi 4x6
Ilustrasi - Cara Mengubah Ukuran Foto Menjadi 4x6 /Seputar Lampung

Situs ini memiliki banyak fitur editing yang bisa kamu coba, mulai dari resize image, compress, crop dan lain sebagainya.

Selain itu, hasilnya juga bisa kamu konversikan langsung ke beberapa format gambar lainnya. Baik itu PNG, JPG, GIF ataupun SVG.

Baca Juga: 10 Cara Menjadi Orang Sukses dan Kaya di Usia Muda, Siapa yang Tak Mau? Nomor 6 Berkaitan dengan Kesehatan

2. Menggunakan Aplikasi Photoshop

Cara berikutnya adalah dengan menggunakan Adobe Photoshop. Aplikasi ini memiliki kelebihan berupa hasil foto yang detail.

3. Menggunakan Microsoft Word

Jika kamu tidak mahir memakai Photoshop, maka kamu bisa mengubah ukuran foto melalui Microsoft Word.

Meskipun termasuk aplikasi pengolah kata, tapi aplikasi ini juga bisa menyesuaikan ukuran foto.

4. Menggunakan Paint

Cara mengubah ukuran oto selanjutnya adalah menggunakan aplikasi Paint. Paint sendiri adalah salah satu program bawaan Windows yang berfungsi untuk mengedit gambar.

Halaman:

Editor: Diyo Suroso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x