Ingin Liburan Keluarga tapi Budget Terbatas? Ini 5 Rekomendasi Wisata Ramah Keluarga Gratis di Jakarta!

- 15 Februari 2023, 19:30 WIB
/@jundipgkl/Instagram

Tempat ini sangat cocok untuk piknik atau sekadar bersantai memandangi pemandangan Ibukota bersama keluarga.

Untuk biaya masuk ke tempat ini tentunya gratis, dan tidak jauh dari hutan hota GBK, kamu juga dapat berkeliling fasilitas GBK seperti Stadion Utama Gelora Bung Karno, Lapangan Tennis, Stadium Aquatic, dan sarana maupun prasarana olahraga lainnya.

4. Kota Tua Jakarta

Merupakan saksi sejarah perkembangan kota DKI Jakarta, lokasi ini tentu saja wajib dikunjungi baik bagi warga asli maupun turis yang datang berkunjung.

Kota Tua ini terdiri dari beberapa bangunan bersejarah yang kini telah banyak dialihfungsikan menjadi beberapa tourist attractions.

Beberapa fungsi dari bangunan tersebut antara lain menjadi Museum Bank Indonesia, Museum Fatahillah, Pertokoan, hingga cafe dan restoran bernuansa klasik.

Untuk mengelilingi kota tua ini tentu saja gratis, kamu dapat banyak berfoto di sekitar bangunan legendaris Ibukota, atau bersantai di sekitar sungai yang di dekorasi sedemekian rupa.

Baca Juga: Definisi Jakarta Rasa Bali, Berikut 5 Cafe Asal Pulau Dewata yang Sudah Buka di Jakarta

5. Monumen Nasional

Monas! Landmark Ibukota Indonesia ini kini sudah bisa diakses kembali ke publik setelah tutup untuk peremajaan selama pandemi.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah