Kuala Kencana, Kota Modern Pertama di Indonesia yang Dibangun Tanpa Tiang Listrik, Asri dan Penuh Fasilitas

- 2 Agustus 2022, 09:52 WIB
Kota Kuala Kencana
Kota Kuala Kencana /Tangkap layar YouTube.com/Data Fakta

KILAS KLATEN - Kota Kuala Kencana sedang ramai diperbincangkan masyarakat di jejaring sosial.

Kota ini disebut-sebut sebagai kota modern pertama di Indonesia. Bahkan menurut berbagai sumber Kuala Kencana dibangun tanpa tiang listrik.

Sebenarnya, apa itu Kuala Kencana dan mengapa disebut kota modern pertama di Indonesia? Untuk menjawab pertanyaan tersebut, mari simak penjelasan berikut ini.

Baca Juga: Cara Cek Bansos Penerima BPNT 2022 Lewat HP, Bisa Pakai Link dan Aplikasi

Tentang Kuala Kencana

Kuala Kencana adalah sebuah kota yang berada di Papua, Indonesia. Kota ini terletak di distrik atau kecamatan Kuala Kencana.

Distrik Kuala Kencana ternyata merupakan kota yang dikelola oleh PT. Freeport Indonesia.

PT. Freeport Indonesia sendiri merupakan salah satu perusahaan tambang terkemuka di dunia.

Baca Juga: Cara Mengubah Ukuran Foto Menjadi 4x6 dengan Laptop dan HP, Bisa Online Maupun Memakai Aplikasi Tambahan

Kuala Kencana disebut kota modern. Alasannya adalah karena kota ini sangat mengedepankan aspek pemeliharaan lingkungan.

Halaman:

Editor: Diyo Suroso

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x