Klasemen Sementara Grup A Piala AFF 2022: Thailand Eksis di Puncak, Indonesia Harus Puas di Peringkat Tiga

- 23 Desember 2022, 20:33 WIB
Klasemen Sementara Grup A Piala AFF 2022: Thailand Eksis di Puncak, Indonesia Hatus Puas di Peringkat Tiga
Klasemen Sementara Grup A Piala AFF 2022: Thailand Eksis di Puncak, Indonesia Hatus Puas di Peringkat Tiga /Instagram.com/@pssi

KILAS KLATEN - Dua laga pertandingan penyisihan Piala AFF 2022 telah selesai digelar pada Jumat 23 Desember 2023. Simak klasemen sementara Grup A Piala AFF 2022 berikut ini.

Hasil pertandingan Piala AFF 2022 hari ini, Timnas Indonesia menang tipis atas Kamboja dengan skor 2-1.

Sementara Filipina mengamuk dengan dengan memperoleh kemenangan telak 5-1 atas Brunei Darussalam.

Dari hasil tersebut membuat Filipina berada di posisi dua klasemen sementara Grup A Piala AFF 2022. Sementara Timnas Indonesia harus puas diperingkat ketiga.

Sedangkan di posisi puncak klasemen sementara Grup A masih eksis diisi oleh Thailand yang juga memperoleh 3 poin namun menang produktivitas gol.

Baca Juga: Hasil Timnas Indonesia Vs Kamboja di Piala AFF 2022, Meskipun Menang 2-1, Skuad Garuda Tampil Kurang Memuaskan

Hasil Pertandingan Piala AFF Hari Ini

Timnas Indonesia (2-1) Kamboja

Filipina (5-1) Brunei Darussalam

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: PSSI AFF


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah