Cara Mendaftar DANA dan Upgrade DANA Premium, Mudah Cepat tanpa Ribet

- 30 Mei 2022, 05:53 WIB
Kode Promo Aplikasi DANA, Begini Cara Pakainya.
Kode Promo Aplikasi DANA, Begini Cara Pakainya. /Tangkap Layar Dana

 

Kilas Klaten-Sebenarnya Cara Mendaftar DANA dan Upgrade Dana Premium caranya sangat mudah. Akan tetapi kami akan berikan informasi bagi Anda yang baru ingin menggunakan DANA sebagai dompet/e-wallet digital anda.

Pengunaan Dana semakin bertumbuh pesat sejak beberapa tahun terakhir ini. Dan inilah yang menjadi salah satu alasan Anda harus memiliki DANA.

Apa itu Dana?

Seperti yang dikutip dari laman dana.id, DANA adalah dompet digital Indonesia yang didesain untuk menjadikan setiap transaksi nontunai dan nonkartu secara digital, baik online maupun offline dapat berjalan dengan cepat, praktis dan tetap terjamin keamanannya.


Baca Juga: Cara Mendownload Lagu Youtube Menggunakan MP3 Juice Gratis tanpa Aplikasi di HP

Cara Mendaftar DANA Basic (Tanpa Verifikasi KTP)

Beikut langkah-langkah cara membuat akun Dana :

  1. Download Aplikasi Dana di Play Store atau App Store
  2. Gunakan nomor ponsel yang aktif, yang nantinya nomor ini akan menjadi ID akun DANA
  3. Masukkan Kode Refferal jika ada (Opsional)
  4. Masukkan Kode verifikasi OTP yang dikirimkan ke ponselmu
  5. Masukkan Nama Lengkap Sesuai KTP Anda ( Jangan sampai salah )
  6. Buat dan Masukkan PIN Anda, PIN yang dibuat sebanyak 6 Digit Angka
  7. Konfirmasikan ulang PIN yang telah Anda buat, jangan sampai keliru, karena nanti akan gagal dan PIN jangan sampai lupa, dikarenakan untuk login akun DANA mu
  8. Ikuti proses selanjutnya sesuai arahan

Cukup dengan langkah diatas, Anda sudah memiliki akun DANA. Akun DANA tanpa verifikasi ID/KTP merupakan akun DANA Basic dan tentunya fiturnya masih terbatas.

Cara Upgrade DANA Premium

Sesuai petunjuk dari laman resminya, dana.id, berikuat cara upgrade Dana Premium :

  1. Buka Aplikasi DANA 
  2. Tap Saya
  3. Tap verifikasi Akun Saya
  4. Foto eKTP kamu
  5. Selfie ditempat terang, pastikan wajahmu terlihat jelas ya!
  6. Verifikasi DANA Premiun berhasil!

Baca Juga: Resmi di Buka, Ikuti Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 31 berikut ini Agar Bisa Lolos

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x