Simak 3 Resep Nasi Goreng Sebagai Ide Masakan Sahur Anak Kos

- 4 Maret 2023, 18:30 WIB
Resep Nasi Goreng Sebagai Ide Masakan Sahur Anak Kos
Resep Nasi Goreng Sebagai Ide Masakan Sahur Anak Kos /@beenyofarm/Instagram
  • Telur
  • Timun
  • Tomat
  • Selada

Cara membuat:
1. Tumis bumbu ulek dengan sedikit minyak sampai harum.
2. Masukkan  cabai iris.
3. Masukkan nasi dan telur orak-arik, aduk rata.
4. Tambahkan garam, gula, merica, kaldu jamur, dan saus tiram, aduk merata.
5. Cek rasa, angkat dan sajikan.

Baca Juga: Ide Jualan Es Coklat Tak Pernah Padam Banyak Peminatnya, Simak Resep Berikut Ini, Auto Cuan!

Nasi goreng petai pedas

Bahan:

  • 1 piring nasi
  • 3 buah bakso, potong-potong
  • 1 buah paha ayam atas, rebus dan suwir
  • 1 buah telur
  • Garam dan kecap manis
  • 15 buah mata petai
  • 1 batang daun bawang, potong-potong

Bumbu halus:

  • 5 buah bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1 sdt merica
  • 4 buah cabai merah besar

Pelengkap:

  • Irisan timun
  • Irisan tomat
  • 1 buah telur mata sapi

Cara membuat:
1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum, tambahkan petai, aduk sampai petai matang,   sisihkan di pinggir wajan. Tambahkan 1 butir telur, lalu aduk telurnya (dibuat orak-arik) tambahkan ayam suwir dan bakso.
2. Aduk, tambahkan nasi putih, beri garam dan kecap. Aduk sampai matang, tambahkan irisan daun bawang. Aduk rata. Angkat dan sajikan bersama pelengkap.

Baca Juga: Resep Pisang Nugget Crispy, Ide Bisnis Camilan Manis Untung Berlipat

Nasi goreng kampung

 

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x