Lirik Lagu 17 Agustus 1945 Hari Merdeka, Ciptaan Husein Mutahar yang Penuh dengan Sejarah

- 16 Agustus 2022, 00:37 WIB
Lirik lagu 17 Agustus 1945 kerap banyak dicari menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia.
Lirik lagu 17 Agustus 1945 kerap banyak dicari menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia. /pixabay/

KILAS KLATEN - Sebentar lagi masyarakat Indonesia akan memperingati dan merayakan Hari Kemerdekaan yang digelar pada tanggal 17 Agustus di setiap tahunnya.

Pada hari tersebut, biasanya masyarakat Indonesia melakukan berbagai kegiatan seperti upacara bendera, menggelar berbagai lomba, serta menyanyikan bermacam-macam lagu nasional.

Nah, salah satu lagu nasional tersebut adalah lagu Hari Merdeka, yang biasanya dikenal di masyarakat dengan lagu 17 Agustus.

Lagu ini paling kerap didengarkan saat hari kemerdekaan Indonesia. Perlu diketahui, lagu ini diciptakan oleh Husein Mutahar. 

Baca Juga: 5 Film tentang Kemerdekaan Ini Cocok untuk Nobar Jelang Peringatan Hari Kemerdekaan RI 2022

Selain itu, lagu ini sarat dengan makna dan penuh dengan sejarah. Memiliki semangat 45 dalam melawan penjajah serta memperoleh kemerdekaan, lagu ini juga mengajarkan kepada kita untuk selalu cinta terhadap tanah air dan bangsa.

Berikut dibawah ini merupakan lirik lagu Hari Merdeka, 17 Agustus Tahun 45

 

Lirik Lagu Hari Merdeka, 17 Agustus Tahun 45

17 Agustus tahun 45

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x