Manfaat dan Cara Pendaftaran Kartu Tani, Mudah Daftarnya Pasti Dapat Pupuk Bersubsidi

- 4 Desember 2022, 10:10 WIB
Manfaat dan Cara Pendaftaran Kartu Tani, Mudah Daftarnya Pasti Dapat Pupuk Bersubsidi
Manfaat dan Cara Pendaftaran Kartu Tani, Mudah Daftarnya Pasti Dapat Pupuk Bersubsidi /Kementan

3. Fotocopy Kartu Keluarga

4. Fotocopy Surat Tanah/SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Terutang Tanah) sebagai bukti keberadaan lahan garapan.

Prosedur dan Alur Pengajuan Kartu Tani

1. Petani dapat menyerahkan dokumen persyaratan kepada kelompok tani atau melalui PPL (Penyuluh Pertanian Lapangan) atau dapat langsung datang ke Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Di wilayah Kecamatan Terdekat.

Baca Juga: Simak dan Catat Ini Daftar Nomor Penting Posko Pelayanan Pupuk Bersubsidi Kabupaten Pekalongan 2022-2023

2. Berkas akan segera di verifikasi oleh petugas Dinas Pertanian/PPL di BPP Kecamatan masing-masing.

3. Setelah Kartu Tani di terbitkan oleh Bank BRI, berkas persyaratan akan divalidasi dengan data identitas asli yang dibawa petani pada saat penyerahan Kartu Tani yang kemudian dilanjutkan dengan aktivasi Kartu Tani tersebut sebelum digunakan.

Untuk waktu yang diperlukan untuk pengurusan pembuatan Kartu Tani ini adalah kurang lebih selama tiga hari, dan tidak dikenakan biaya untuk pengurusannya.

Baca Juga: Sektor Pertanian Didukung Pemkab, Simak Nomor Posko Pelayanan Pupuk Bersubsidi Kabupaten Tegal 2022-2023

Apabila rekan-rekan petani mengalami kendala atau masalah mengenai pengajuan Kartu Tani bisa kirimkan aduan melalui kontak WhatsApp di nomor 0852 9372 7042 atau melalui email; [email protected].*** 

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: sipp.menpan.go.id.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x