Bagaimana Mengatasi Kelangkaan? Berikan Dua Contoh! Simak Jawabannya di Sini

- 1 November 2022, 05:40 WIB
Bagaimana Mengatasi Kelangkaan? Berikan Dua Contoh! Simak Jawabannya di Sini
Bagaimana Mengatasi Kelangkaan? Berikan Dua Contoh! Simak Jawabannya di Sini /Pixabay.com/PhotoMIX-Company/

Bagaimana mengatasi kelangkaan? Jelaskan dan berikan dua contoh!

Jawaban:

Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah kelangkaan adalah sebagai berikut:

• Menciptakan barang pengganti, misalnya agar tidak terjadi kelangkaan beras, maka dapat menciptakan dan menanam, mengkonsumsi barang pengganti misalnya sagu, ketela, umbiumbian dan lain-lain.

• Menghemat sumber daya alam, terutama yang tidak dapat diperbarui.

• Menjaga keberlanjutan dan pelestarian sumber daya alam.

Baca Juga: Rangkuman Industri Keuangan Non-Bank Materi IPS Ekonomi Tema 3 Kelas 10 SMA

Dua Contoh kelangkaan:

Contoh Pertama:

Kelangkaan minyak bumi yang disebabkan oleh meningkatnya jumlah penggunaan bahan bakar dalam kebutuhan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah