8 Aplikasi Penghasil Uang 2022, Sehari Bisa Dapet 100 Ribu Loh!

- 10 November 2022, 20:15 WIB
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang
Ilustrasi Aplikasi Penghasil Uang /

Kilas Klaten -Seiring berkembangnya dunia teknologi, ternyata terdapat banyak Aplikasi penghasil uang yang terbukti masuk ke rekening. Hal ini tentunya dapat menambahkan pemasukan anda. 

Terdapat banyak Aplikasi penghasil uang 2022 seperti aplikasi survei penghasil uang, aplikasi menonton video penghasil uang, aplikasi game penghasil uang. 
 
Dengan mudahnya, disetiap aplikasi Anda juga dapat mengundang teman menggunakan kode referral dan mendapatkan bonus hingga mencapai ratusan ribu. 
 
Koin bonus itu dapat kamu transfer ke rekening bank BNI, BRI, Mandiri, BCA ataupun yang lainnya. Tidak hanya itu saja bisa mengirimkan ke e-wallet seperti DANA, ShopeePay dan OVO.
 
 
Berikut aplikasi penghasil uang tahun 2022 yang dirangkum oleh Tim Kilas Klaten:
 
1. Fizzo Novel 
 
Bagi anda yang suka baca novel, manga dan komik. Aplikasi fizzo novel sangat cocok untuk anda download
 
Aplikasi ini mendapat ulasan dan 4,7 bintang di PlayStore, dan di download oleh 10+ juta pengguna. 
 
Selain membaca, anda bisa menambah penghasilan. Setiap 30 menit membaca, pengguna aplikasi mendapatkan saldo yang bisa dicairkan ke dompet digital seperti DANA
 
Penghasilan terbanyak bisa didapatkan dengan membagikan kode referral dengan bonus mencapai Rp25.000-, 
 
Pengguna aplikasi bisa melakukan penarikan dana dari aplikasi penghasil uang ini minimal Rp500,-.
 
2. Neo Plus
 
Aplikasi ini sangat rekomendasi untuk menghasilkan uang cepat ke dompet digital. Namun sekarang namanya sudah berubah menjadi NeoBank yang dikembangkan oleh digital Banking Bank Neo commerce.
 
 
3. Snack Video
 
Aplikasi penghasil uang ini sangat populer, karena penghasilannya cukup menjanjikan. 
 
caranya seperti menonton video, anda akan mendapatkan koin yang bisa ditukar menjadi saldo DANA atau ShopeePay
 
Disetiap 5 video akan ada bonus koin tambahan. 
Cara lainnya adalah mengundang teman melalui kode referral, cara ini akan menghasilkan hingga Rp160. 000-, setiap orang mendownload aplikasi menggunakan kode referral anda. 
 
4. Shuterstock
 
Bagi para fotografer atau pecinta dunia fotografi pasti sudah tidak asing dengan aplikasi Shutterstock.
 
Aplikasi ini merupakan tempat untuk menjual foto dan mendapatkan uang dollar.
 
Platform ini memungkinkan pengguna untuk menjual gambar foto, ilustradi, logo, vektor, video footage hingga music free royalti.
 
Caranya pun terbilang mudah, pengguna hanya diminta untuk mendaftar sebagai kontributor lalu mengunggah foto atau video.
 
Dari karya yang terjual, pengguna akan mendapatkan bayaran sebesar 51 persen.
 
 
5. Hello
 
Aplikasi ini sudah di download oleh 10+ juta pengguna di PlayStore. 
 
Cara menghasilkan uang di aplikasi ini sangatlah mudah seperti anda berhasil install dan melakukan registrasi secara otomatis saldo anda akan bertambah
 
Cara lainnya seperti bermain game sederhana dan mengundang teman menggunakan kode referral. 
 
6. Lovin
 
Selain sebagai hiburan Lovin aplikasi penghasil uang juga mengasah kecerdasan penggunanya sebab di aplikasi ini, pengguna diminta menyelesaikan soal-soal tebak angka, acak kata, acak angka, dan cari gambar.
 
Dari empat permainan tersebut, pengguna akan mengumpulkan poin yang bisa ditukar menjadi uang sungguhan.
 
 
7. Irazoo
 
Cara menggunakan iRazoo pengguna akan diminta untuk menonton video, menjawab survei, memainkan game.
 
Bahkan iRazoo akan memberikan rewards buat pengguna yang berhasil mendownload aplikasi.
 
Aplikasi penghasil uang iRazoo bisa kamu cairkan lewat PayPal Cash.
 
Selain itu, pengguna bisa memilih kartu hadiah dari merek yang paling populer seperti Starbucks, Target, Walmart, Amazon, Barnes & Noble, atau lainnya.
 
 
8. Kavoapp
 
Kavoapp merupakan ad-tech startup yang berasal dari Abu Dhabi.
 
Aplikasi tersebut dirilis tahun 2018. KavoApp dirancang dengan menu simpel dan mudah dipahami.
 
Pengguna tidak akan mengalami kesulitan untuk mulai dan mengumpulkan Kavo Points.
 
Itulah 8 aplikasi penghasil uang 2022 tercepat Langsung transfer ke DANA dan Rekening ***

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x