Kualitas Suara Panggilan di iPhone Sering Putus-Putus? Begini Caranya Biar Tetep Lancar!

- 15 Juni 2024, 17:41 WIB
Kualitas Suara Panggilan di iPhone Sering Putus-Putus? Begini Caranya Biar Tetep Lancar!
Kualitas Suara Panggilan di iPhone Sering Putus-Putus? Begini Caranya Biar Tetep Lancar! /Pexels / ilustrasi gambar iPhone/

Pastikan iOS di iPhone Anda selalu diperbarui ke versi terbaru.

Pembaruan perangkat lunak seringkali memperbaiki masalah kualitas panggilan.

3. Matikan Fitur Bluetooth

Saat melakukan panggilan, pastikan fitur Bluetooth dimatikan. Terkadang koneksi Bluetooth dapat mengganggu kualitas suara panggilan.

4. Reboot iPhone

Cobalah untuk me-restart ulang iPhone Anda secara berkala.

Hal ini dapat membantu memperbaiki masalah teknis yang mungkin memengaruhi kualitas panggilan.

5. Gunakan Mode Pesawat

Jika sedang berada di area dengan sinyal yang buruk, coba aktifkan mode pesawat selama beberapa detik lalu nonaktifkan kembali.

Ini dapat membantu ‘mereset’ koneksi jaringan dan meningkatkan kualitas panggilan.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: Tech Radar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah