Catat! 10 Istilah NFT yang Wajib Diketahui, Newbie Bisa Cuan Gede

- 20 Oktober 2022, 20:00 WIB
Catat! 10 Istilah NFT yang Wajib Diketahui, Newbie Bisa Cuan Gede/Pixabay
Catat! 10 Istilah NFT yang Wajib Diketahui, Newbie Bisa Cuan Gede/Pixabay /Ilustrasi NFT/Pixabay

Mint

Dalam istilah NFT, mint atau minting merupakan kegiatan upload sebuah karya digital yang disimpan dalam sistem blockchain.

Saat mengubah file digital menjadi koleksi kripto tak perlu pihak ketiga untuk melakukan prosesnya.

File yang tersimpan dalam sebuah database terdesentralisasi tersebut tidak akan bisa dimodifikasi, diubah bahkan di hapus sekalipun.

Baca Juga: Perbaiki Skor Kredit Anda Sebelum Lakukan Pinjaman ke Bank

Marketplace NFT

Marketplace NFT menjadi sebuah platform dalam jual beli NFT, marketplace yang popular sendiri seperti Opensea, Looks Rare, Rarrible, Solsea dan masih banyak lagi.

Dompet Crypto

Dompet crypto atau yang biasa disebut wallet merupakan tempat menyimpan, mentransfer dan mengelola aset crypto Anda termasuk didalamnya mata uang kripto dan aset digital NFT.

Dompet ini terbagi menjadi dua yaitu berupa perangkat lunak (hot wallet) gunanya menyimpan aset digital Anda secara online. Dan perangkat keras (cold wallet) untuk menyimpan secara offline.

Halaman:

Editor: Masruro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x