PHK Massal 1.300 Karyawan GoTo, Apa Penyebabnya di Balik Semua Ini?

- 19 November 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi GoTo. PHK Massal 1.300 Karyawan GoTo, Apa Penyebabnya?
Ilustrasi GoTo. PHK Massal 1.300 Karyawan GoTo, Apa Penyebabnya? /Antara/Aditya Pradana Putra/

Banyak upaya yang telah dilakukan perusahaan untuk menjaga tetap jaya dan berdiri.

Upaya dalam evaluasi beban biaya secara menyeluruh, penyelarasan kegiatan operasional, integrasi proses kerja sampai melakukan negosiasi ulang berbagai kontrak kerja sama sudah dilakukan.

Baca Juga: PHK Lagi! Benarkah GOTO Efisiensi Karyawan Hingga 10 Persen?

Bahkan perusahaan juga menjelaskan pada enam bulan terakhir tahun 2022 ini perusahaan berhasil melakukan penghematan. Penghematan biaya struktural sebesar Rp 800 miliar dari berbagai aspek. Seperti teknologi, pemasaran dan outsourcing.

Begitulah penjelasan dari perusahaan GoTo terkait Pemutusan Hubungan Kerja pada 1.300 karyawannya ini. ***

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah