Ingin Cepat Hamil? Konsumsi 7 Makanan Ini Secara Rutin

- 7 Juni 2022, 17:28 WIB
Ingin cepat hamil? Kamu bisa konsumsi makanan berikut
Ingin cepat hamil? Kamu bisa konsumsi makanan berikut /

5. Berbagai macam ikan

Jika kamu ingin cepat hamil cobalah untuk mengkonsumsi ikan. Protein yang terkandung dalam ikan sangat baik untuk meningkatkan kesuburan wanita. Oleh karena itu mengkonsumsi banyak ikan akan mempercepat proses kehamilan.

6. Makanan berserat

Makanan yang kaya akan serat membuat sistem metabolisme tubuh menjadi lebih lancar dan juga mengaktifkan gerakan usus.

Dengan mengkonsumsi banyak makanan berserat, maka kamu akan meningkatkan kesuburan untuk mempercepat kehamilan. Konsumsilah makanan seperti melon, gandum, biji-bijian, kacang-kacangan, beras merah untuk mempercepat kehamilan.

Baca Juga: 4 Manfaat Cabe Hijau yang Menakjubkan untuk Kesehatan, Bisa Turunkan Gula Darah

7. Makanan vitamin pelancar siklus menstruasi

Pada umumnya penyebab seseorang mengalami kesulitan saat hamil adalah dikarenakan siklus menstruasi yang tidak lancar yang seringkali dialami oleh kebanyakan wanita.

Hal yang perlu kamu lakukan jika ingin cepat hamil adalah mengkonsumsi makanan seperti kacang polong, wortel, kentang manis, agar siklus menstruasi lancar dan cepat hamil.

Nah, itulah beberapa makanan yang bisa kamu konsumsi ketika ingin cepat hamil. Semoga artikel kali ini bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Diyo Suroso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah