Ternyata Begini Cara Menjadi Pintar, Tidak Melulu Harus Belajar Semalam Suntuk

- 31 Juli 2022, 21:26 WIB
Ilustrasi - Cara menjadi pintar
Ilustrasi - Cara menjadi pintar /Akhmad Usmar/

Lakukan hal yang terlihat sederhana, tapi ampuh untuk memaksimalkan kerja otak, misalnya memainkan game asah otak, membaca buku (jenis apapun), mendengarkan radio, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pertandingan Liga 1 2022/2023, Terbaru!

2. Rutin Berolahraga

Bergerak aktif dapat membantu meningkatkan kemampuan otak Anda untuk mengingat, berimajinasi, hingga menyelesaikan tugas secara lebih terorganisir.

3. Mengonsumsi Makanan yang Bergizi

Konsumsi makanan bergizi seimbang, termasuk karbohidrat, protein nabati dan hewani, lemak sehat, sayur. Jangan lupa makan buah-buahan dan minum air putih 2L per hari.

4. Menghindari Konsumsi Alkohol

Bukan hanya makanan, minuman juga dapat mempengaruhi kerja otak, terutama kemampuan bicara, mengatur gerakan, dan pengambilan keputusan.

Jika Anda terlalu sering mengonsumsi alkohol, lobus frontal otak akan rusak permanen sehingga mengganggu kemampuan-kemampuan tersebut.

Baca Juga: Cara Membagi Layar Laptop Jadi 2 di MacBook Atau macOS Terbaru, Simpel Banget!

Halaman:

Editor: Diyo Suroso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah