15 Pertanyaan Interview yang Biasa Ditanyakan HRD dan Cara Menjawabnya dengan Tepat

- 18 Agustus 2022, 23:15 WIB
Ilustrasi - 15 Pertanyaan Interview yang Biasa Ditanyakan
Ilustrasi - 15 Pertanyaan Interview yang Biasa Ditanyakan /Pixabay / Mohamed_Hassan.

Mengenai pengalaman kerja saya adalah seorang fresh graduate dan memiliki keahlian di bidang computer skill komunikasi dan juga publik speaking.

Baca Juga: Tips Bisnis Jual Baju Anak Perempuan Modern, Laris Manis dan Cepat Untung

2. Sejauh mana Anda mengenal perusahaan kami?

Sebelum Anda melamar kerja pastikan Anda juga sudah mencari informasi sebanyak mungkin tentang perusahaan yang akan Anda lamar. Sehingga Anda akan sangat mudah untuk menjawab pertanyaan tersebut.

Contoh: Saya sudah mengenal perusahaan ini di mana berdiri pada tahun 2011 dan bergerak dibidang Jasa Keuangan. Hingga saat ini sudah memiliki kurang lebih 100 cabang perusahaan yang tersebar di seluruh Indonesia

3. Apa yang memotivasi Anda ingin bekerja diperusahaan kami?

Untuk menjawab pertanyaan ini jangan terlalu menyebutkan tentang harapan gaji yang besar ataupun sekedar ingin mencari pengalaman. Karena hal tersebut justru akan mempengaruhi pada performa Anda sebagai tenaga ahli profesional.

Sebaiknya Anda menjawab seperti berikut: Saya ingin sekali mengembangkan diri sebaik mungkin di perusahaan bapak sekaligus ingin memberikan yang terbaik bagi perusahaan. Mengingat Saya memiliki dedikasi dan kemampuan yang bisa saya kembangkan di perusahaan ini.

Baca Juga: 9 Cara Menjadi Selebgram Agar Terkenal

4. Apa kelebihan dan kelemahan Anda

Halaman:

Editor: Diyo Suroso

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah