3 Rekomendasi Resep Kue Lebaran, Bisa Jadi Bisnis Kuliner, Auto Laris Manis!

- 16 April 2023, 07:14 WIB
3 Rekomendasi Resep Kue Lebaran, Bisa Jadi Bisnis Kuliner, Auto Laris Manis!
3 Rekomendasi Resep Kue Lebaran, Bisa Jadi Bisnis Kuliner, Auto Laris Manis! /pixabay

KILAS KLATEN - Tidak terasa bulan suci Ramadan akan berakhir, menandakan hari raya Idul Fitri tahun 2023 atau 1444 H segera tiba.

Sudah menjadi tradisi masyarakat Indonesia untuk bersilaturahmi ke rumah kerabat dan rekan di hari lebaran.

Di antara berbagai jenis kue kering lebaran yang ada saat ini, ada beberapa macam yang menjadi favorit banyak orang dan bahkan telah menjadi ikonik di hari raya.

Jika Anda ingin menambah pemasukan menjelang Hari Raya Idul Fitri, sekarang lah waktu yang tepat.

Berikut ini adalah beberapa resep kue lebaran untuk Anda yang bisa Anda coba untuk ide bisnis kuliner, di jamin laris manis dan banyak untungnya.

Baca Juga: Resep dan Membuat Dessert Box Coklat yang Kekinian Menyenangkan Bersama Anak

Aneka Resep Kue Lebaran

1. Resep Kue Nuttela

Bahan-bahan

50 gram butter
100 gram margarin (merk bebas)
20 gram gula halus
1 butir kuning telur
240 gram tepung kunci
10 gram maizena
20 gram susu bubuk
15 gram meses
Secukupnya nutella untuk topping

Cara Membuat

- Mixer kec rendah buter, margarin, gula halus selama 1 menit aja, masukan kuning telur aduk rata sebentar saja. Matikan mixer.

- Masukan tepung, maizena, susu bubuk, aduk dengan spatula sampai benar2 tercampur rata, masukan meses aduk rata sebentar.

- Pipihkan adonan, cetak dengan cetakan acuan,tata diloyang (loyang tidak perlu oles apapun)

- Panggang dgn suhu 130’C api atas bawah, rak bawah selma 15 menit. Keluarkan dari oven, biarkan suhu ruang. (Sesuaikan oven masing2)

- Semprot atas cookies dengan nutella. Panggang lagi dengan suhu sama selama 20 menit. Keluarkan dr oven

- Biarkan sampai sama seperti suhu ruang lalu tata di dalam toples. Tutup rapat.
 

2. Resep Kue Kering Cokelat

Bahan-bahan
 
Good Time Cookies
Choco Chips:250 gram
Tepung terigu protein sedang (Δ)250 gram margarin
75 gram maizena1
10 gram gula halus
1 sdt vanili bubuk
40 gram coklat bubuk
1 sdt baking powder
Choco chips untuk taburan

Cara Membuat

- Campur margarin dan gula halus menggunakan mixer hingga teksturnya lembut dan warnanya berubah menjadi putih.

- Tambahkan tepung maizena, tepung terigu, coklat bubuk, vanili bubuk dan baking powder ke dalam campuran margarin yang sudah dimixer, lalu aduk hingga semua bahan tercampur rata.

- Olesi loyang untuk memanggang dengan margarin, lalu bentuk adonan cookies bulat-bulat, kemudian taruh di atas loyang dan pipihkan menggunakan garpu, kemudian beri choco chips di atasnya.

- Ulangi hingga adonan habis.Panggang cookies menggunakan oven selama kurang lebih 20 menit.

- Panggang dalam suhu 180 derajat celcius hingga cookies matang.

- Keluarkan cookies dari oven dan diamkan cookies hingga agak dingin.

- Masukkan cookies yang sudah dingin ke dalam toples atau dapat langsung disajikan.
 

3. Resep Kue Nastar

Bahan
 
100 gr margarin
210 gr air
125 gr tepung protein rendah
50 gr keju parut
3 telur
2 gr soda kue
200 gr chefmate chocolate filling
Garam secukupnya

Cara membuat

- Panaskan margarin dan air, aduk hingga mendidih.

- Masukkan keju parut, garam, dan tepung terigu.

- Masukkan ke mixer, aduk adonan dengan telur dan soda kue.

- Cetak adonan kecil-kecil ke loyang. Panaskan di atas teflon.

- Tunggu hingga matang dan siap disajikan.***

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x