Panduan Core Values Nilai AKHLAK untuk Lolos Tes Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2

- 10 Desember 2022, 15:50 WIB
Ilustrasi - Panduan Core Values Nilai AKHLAK untuk Lolos Tes Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2
Ilustrasi - Panduan Core Values Nilai AKHLAK untuk Lolos Tes Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 /pexels

KILAS KLATEN - Pelaksanaan Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 sudah berlangsung sejak 1 Desember 2022 hingga berakhir pada 31 Agustus 2023 nanti.

Sementara itu untuk pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 sudah ditutup per tanggal 7 Desember 2022 kemarin.

Kini Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Batch 2 telah memasuki tahap lanjutan yaitu online tes dengan kualifikasi tes TKD & Core Values AKHLAK BUMN yang akan dilangsungkan pada 21 Desember - 28 Desember 2022.

Jika Anda ingin melihat jadwalnya secara detail bisa mengecek langsung melalui email yang dikirim oleh akun [email protected].

Setelah lolos dalam tahap administrasi Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2  2022, peserta selanjutnya akan mengikuti seleksi Tes Kemampuan Dasar (TKD) dan Core Values BUMN.

Baca Juga: Link Download Full PDF Soal TKD dan Core Values BUMN 2022 Batch 2

Nah, untuk itu Anda sudah tahu belum apa saja Core Values Nilai AKHLAK BUMN yang akan diujikan nanti? Jika belum simak di bawah ini.

Dilansir KilasKlaten,com dari laman rekrutmenbersama.fhcibumn.id, jumlah soal yang akan diujikan sejumlah 100 soal TKD dan 54 soal Core Values BUMN. 

Sebelum jadwal tes, peserta akan diberi pembekalan guna menghadapi tes seleksi yang sesungguhnya.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: Rekrutmen BUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x