Cek Sebelum Berangkat! Ini Titik yang Akan Diprediksi Mengalami Kemacetan saat Arus Mudik Lebaran 2023

- 13 April 2023, 17:57 WIB
Ilustrasi - Titik yang Akan Diprediksi Mengalami Kemacetan saat Arus Mudik Lebaran 2023
Ilustrasi - Titik yang Akan Diprediksi Mengalami Kemacetan saat Arus Mudik Lebaran 2023 /Wendy Wei/pexels
  1. Senin (24/4/2023) pukul 14.00-24.00 WIB
  2. Selasa (25/4/2023) pukul 08.00-24.00 WIB
  3. Rabu (26/4/2023) pukul 08.00-24.00 WIB

Baca Juga: Polri Siapkan 500 Bus Mudik Gratis ke Jawa, Simak Cara Daftarnya

Jadwal Rekayasa Lalin Arus Balik 2023 Periode 2:

  1. Sabtu (29/4/2023) pukul 14.00-24.00 WIB
  2. Minggu (30/4/2023) pukul 08.00-24.00 WIB
  3. Senin (1/5/2023) pukul 08.00-24.00 WIB
  4. Selasa (2/5/2023) pukul 08.00 WIB-24.00 WIB

Titik Lokasi Rekayasa Lalin Arus Balik 2023:

  1. One way: dari KM 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) sampai KM 72 (Cikampek)
  2. Contraflow: dari KM 72 (Cikampek) sampai KM 47 (Karawang Barat)
  3. Ganjil-genap: dari KM 414 (Gerbang Tol Kalikangkung) sampai KM 47 (Karawang Barat)

Nah, setelah kamu mengetahui titik kemacetan arus mudik, kamu sendiri bisa mulai mempersiapkan diri jika suatu waktu mengalami kemacetan di jalan, terlebih bagi kamu yang mengajak anak dan sanak saudara lainnya.***

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah