Penggunaan Was dan Were yang Benar dalam Kalimat Bahasa Inggris

- 6 November 2022, 17:45 WIB
Penggunaan Was dan Were yang Benar dalam Kalimat Bahasa Inggris
Penggunaan Was dan Were yang Benar dalam Kalimat Bahasa Inggris //PIXABAY/BiljaST

KILAS KLATEN – Penggunaan was dan were dalam kalimat bahasa Inggris adalah salah satu hal yang cukup krusial.

Dua to be ini bisa digunakan dalam beberapa keadaan tertentu seperti simple past tense, dan past continuous tense.

Simple past tense adalah kejadian yang bentuknya lampau dan past continuous tense kejadian yang terjadi di masa lampau dan mungkin berlanjut di masa depan.

Untuk to be jenis hanya bisa dipakai untuk beberapa subject seperti:

Was

 Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 10 SMA Bab VI Materi Advertisemen Kurikulum Merdeka

Was adalah to be yang bisa digunakan pada subject I, she, he, it, dan benda lain berbentuk singular.

Pada penerapanya pada dua bentuk tenses:

Simple past tense

Kalimat positif: subject + was + nomina.

Halaman:

Editor: Masruro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah