Beberapa Contoh Peribahasa Beserta Maknanya Part 2

- 21 November 2022, 20:40 WIB
Beberapa Contoh Beserta Maknanya Part 2
Beberapa Contoh Beserta Maknanya Part 2 /Karawangpost/pexels: Ron Lanc

KILAS KLATEN – Pada artikel sebelumnya Kilas Klaten telah membagikan beberapa contoh dari peribahasa Indonesia beserta maknanya.

Seperti diketahui, peribahasa adalah salah satu hal sering kita pelajari mulai dari sekolah dasar, menengah, hingga menengah atas.

Kali ini Kilas Klaten akan membagikan beberapa contohnya, berikut ini merupakan contoh dari peribahasa beserta artinya Part 2 yang beberapanya pernah atau sering ditemui yaitu :

Baca Juga: Daftar Pepatah Bahasa Jawa Beserta Maknanya Part 3

1. Sambil menyuruk, galas lalu, artinya, melindungi diri dari bahaya, namun tetap mengingat keuntungan

2. Tak berorang di air, artinya, gadis yang sudah tidak perawan

3. Ular bukan, ikan pun bukan, artinya, orang yang tidak memiliki pendirian

4. Waktu adalah uang, artinya, siapapun yang menyia-nyiakan waktu, berarti ia telah menyia-nyiakan uang

5. Yang dijolok tidak dapat, penjolok tinggal diatas, artinya, sudah tak mendapatkan untung, modal dari usaha juga hilang atau habis

6. Bagai makan buah simalakama, artinya, seseorang yang dihadapkan pada dua pilihan yang sangat sulit dipilih

Halaman:

Editor: Masruro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x