Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 174 Menyusun Proposal Berdasarkan Aspek-aspek Penting

- 30 November 2022, 06:40 WIB
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 174 Menyusun Proposal Berdasarkan Aspek-aspek Penting
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 174 Menyusun Proposal Berdasarkan Aspek-aspek Penting /Pixabay/Pexels

Kunci jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA, menyusun proposal berdasarkan aspek-aspek penting, halaman 174, kurikulum 2013.

PROPOSAL KEGIATAN PENTAS SENI SMAN 1 SIDOARJO

BAB I PENDAHULUAN

Kesenian adalah suatu hal yang tidak bisa lepas dari kehidupan sehari-hari.

Di dalam seni terdapat berbagai macam aktivitas yang menghubungkan dengan gerakan, kreativitas, keterampilan dan bakat.

Seni dibedakan menjadi 3 yaitu seni rupa, seni musik, dan seni tari. Seni sudah ada pada diri setiap manusia, tergantung bagaimana kita mengolahnya.

Maka dari itu, perlu adanya wadah yang menampung seni yang dimiliki oleh siswa.

Oleh karena itu, melalui kegiatan pentas seni seluruh siswa dapat berkontribusi dalam memeriahkan pentas seni sekaligus menampilkan seni yang dimilikinya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 163 Menganalisis Isi Teks Proposal

OSIS SMAN 1 Sidoarjo akan mengadakan kegiatan Pentas Seni yang nantinya akan menampilkan berbagai penampilan dari setiap kelas.

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x