Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 143 Ayo Kita Cari Tahu Sifat Kimia

- 19 Maret 2023, 13:15 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2, Halaman 240-241 Ayo Kita Renungkan Teknologi Ramah Lingkungan
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2, Halaman 240-241 Ayo Kita Renungkan Teknologi Ramah Lingkungan /

Jawaban

Contoh sifat kimia

  1. Mudah terbakar

Bensin termasuk zat yang mudah terbakar. Sehingga, di stasiun pengisian bahan bakar selalu terdapat larangan merokok atau menyalakan api disekitar area.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 157 Aktivitas 9.1 Peran Tanah Bagi Kehidupan

  1. Mudah busuk

Akibat terjadi reaksi kimia dalam suatu makanan atau minuman, dapat mengakibatkan makanan dan minuman tersebut membusuk dan berubah rasa menjadi asam. Misal, nasi yang dibiarkan berhari-hari bereaksi dengan udara menjadi basi, susu yang berubah rasa menjadi asam.

  1. Berkarat

Reaksi antara logam dan oksigen dapat mengakibatkan benda tersebut berkarat. Logam, seperti : besi dan seng memiliki sifat mudah berkarat.

4.Mudah meledak

Interaksi zat dengan oksigen di alam ada yang mempunyai sifat mudah meledak, seperti : magnesium, uranium dan natrium.

  1. Beracun

Terdapat beberapa zat yang memiliki sifat kimia beracun, antara lain: insektisida, pestisida, fungisida, herbisida dan rodentisida. Zat beracun tersebut digunakan manusia untuk membasmi hama, baik serangga maupun tikus.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 160 Bagaimana Nutrisi Tanaman Dapat Tersedia Dalam Tanah

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: guru.kemdikbud.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x