Apa Perbedaan Salat Tahajud, Qiyamul Lail, dan Tarawih? Simak Penjelasan Ustaz Adi Hidayat!

- 28 Januari 2022, 19:47 WIB
Ustaz Adi Hidayat ungkap salat tahajud yang sia-sia.
Ustaz Adi Hidayat ungkap salat tahajud yang sia-sia. /YouTube/Dakwah Islam Bersama

Banyak pendapat ulama mengenai jumlah rakaat sholat Tarawih. Ada yang menyatakan 11 rakaat, dan lainnya mengatakan 23 rakaat.

Baca Juga: Nasib Anak Hasil Zina Menurut Islam, Tetap Bisa Jadi Kekasih Allah dan Masuk Surga di Akhirat

Lalu, setelah mengerjakan salat witir, kita diperbolehkan salat lail lagi. Misalnya, ketika malam hari kita tidak yakin bisa bangun untuk bangun di sepertiga malam, maka kita laksanakan salat witir.

Ketika terbangun di sepertiga malam, kita bisa melakukan salat lail lagi tanpa melakukan witir lagi karena telah dilakukan sebelum tidur. 

Pendapat ini pun telah dijelaskan dalam hadis yang diriwayatkan HR. Muslim.

Hadis tersebut menyebutkan bahwa Rasullah SAW. mengerjakan salat witir satu rakaat karena saat itu dikira telah fajar dan salat lail kembali dua rakaat ketika fajar datang. 

Semua ulama pun menyepakati kebolehan melakukan salat malam lagi setelah salat witir.***

 

Halaman:

Editor: Inas Alimaturrahma

Sumber: YouTube Dakwah Hikmah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x