Simak Tips Sukses Jalur Langit yang Muslim Wajib Ketahui

- 20 Februari 2023, 17:15 WIB
Tips Sukses Jalur Langit yang Muslim Wajib Ketahui
Tips Sukses Jalur Langit yang Muslim Wajib Ketahui /Mohamed_hassan/Pixabay

Sholat witir merupakan sholat yang mempunyai rakaat ganjil, bisa dilakukan 1 atau 3 rakaat saja, shalat witir bisa disebut juga sholat penutup pada malam hari, dan biasa dilakukan setelah sholat isya ataupun setelah sholat tahajud.

3. Sholat qobliyah subuh

Sholat qobliyah subuh merupakan sholat rawatib, dimana dilakukan sebelum sholat subuh setelah adzan subuh berkumandang, shalat qabliyah subuh dilaksanakan sebanyak 2 rakaat. Keistimewaan sholat qobliyah subuh adalah sholat yang ketika dilakukan, maka lebih baik dari dunia dan seisinya.

Baca Juga: Merasa Memiliki Banyak Dosa dan Sulit Taubat? Berikut Lima Kunci Sukses Bertaubat yang Patut Dicoba!

4. Sholat rawatib

Qobliyah dzuhur (2 rakaat), ba'diyah dzuhur (4 rakaat), ba'diyah maghrib (2 rakaat), ba'diyah isya (2 rakaat) dan qabliyah subuh (2 rakaat)

3. Sholat wajib 5 waktu

Pastikan untuk melaksanakan sholat wajib 5 waktu dengan tepat waktu, tinggalkan semua urusan dunia ketika sudah mendengar adzan, segeralah mengambil air wudhu untuk melaksanakan sholat wajib.

4. Sedekah subuh

Sedekah subuh dapat dilakukan ketika waktu subuh, bisa diniatkan untuk orang tua, keluarga, sanak saudara yang membutuhkan ataupun orang lain. Siapkan toples kecil untuk rutin sedekah subuh, sedekah subuh juga tidak selalu berbentuk uang, memberi makan kucing juga sudah termasuk sedekah.

5. Sholat dhuha

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah