9 Set Top Box TV Digital Terbaik Bersertifikat Kominfo, Lengkap dengan Harga

- 4 November 2022, 19:15 WIB
9 Set Top Box TV Digital Terbaik Bersertifikat Kominfo, Lengkap dengan Harga
9 Set Top Box TV Digital Terbaik Bersertifikat Kominfo, Lengkap dengan Harga /siarandigital.kominfo.go.id

KILAS KLATEN - Kementrian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo, menghimbau masyarakat untuk segera menggunakan perangkat set top box TV digital bersertifikasi Kominfo, mengingat pemerintah resmi menghapus siaran TV analog pada Rabu, 2 November 2022.

Set Top Box atau STB merupakan alat yang memiliki fungsi menangkap dan sinyal analog lalu mengubahnya menjadi gambar dan suara yang tampil di layar TV analog.

Dengan set top box tersebut, masyarakat tidak perlu mengganti TV analognya dengan TV digital, ataupun membeli parabola dengan harga yang relatif lebih mahal, hanya untuk sekadar menyaksikan siaran TV digital yang tersedia.

Baca Juga: Tips Memilih STB di Pasar dan Rekomendasi 10 Set Top Box 100 Ribuan yang Dapat Sertifikat Kominfo

Dalam Siaran Digital resmi, Kominfo merekomendasikan sejumlah merek set top box TV digital yang bersertifikasi Kominfo.

Ada berbagai merek set top box tv digital dengna berbagai fungsi beredar dipasaran, dari menonton Youtub, sampai memutar music.

Harganya pun  beragam, mulai Rp100.000 hingga Rp200.000-an, sangat terjangkau untuk menengah bawah.

Berikut ini adalah daftar merek sekaligus spesifikasi set top box TV digital bersertifikasi kominfo.

  1. Tanaka Sakura T-21

Set top box seharga Rp120.000 ini memiliki colokan USB, yang dapat digunakan untuk memutar lagu. Selain itu, ia juga memiliki colokan HDMI.

Baca Juga: Bantuan STB Gratis di Klaten Diberikan ke 46.303 Keluarga Sampai 22 Oktober

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x