Apakah KUR BRI 2023 Klaten Sudah Dibuka? Berikut Syarat Pinjaman Dana Beserta Tabel Angsurannya

- 10 Februari 2023, 09:30 WIB
Apakah KUR BRI 2023 Klaten Sudah Dibuka? Berikut Syarat Pinjaman Dana Beserta Tabel Angsurannya
Apakah KUR BRI 2023 Klaten Sudah Dibuka? Berikut Syarat Pinjaman Dana Beserta Tabel Angsurannya /Bank BRI/

KILAS KLATEN - KUR BRI 2023 di Klaten merupakan pinjaman untuk menyediakan pembiayaan modal bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia khususnya masyarakat Klaten.

Program KUR BRI 2023 menjadi program yang paling banyak diminati masyarakat Indonesia, salah satunya yaitu masyarakat Klaten. KUR BRI 2023 ini menawarkan suku bunga yang rendah dan maksimal pinjaman hingga Rp 500 juta.

Lalu, apakah KUR BRI 2023 Klaten Sudah Dibuka dan Masih Ada?

Sebagaimana diketahui bahwa bank BRI mendapatkan alokasi penyaluran KUR sebesar Rp270 triliun pada tahun 2023 ini, dengan target penyaluran Rp1 triliun per hari.

Hal ini bisa dipastikan bahwa KUR BRI 2023 khususnya di Klaten masih ada dan masyarakat yang memenuhi syarat dapat melakukan pengajuan pinjaman dana, baik itu Rp 50 juta, Rp100 juta, hingga maksimal Rp500 juta.

Selain bunga yang ringan, KUR BRI 2023 di Klaten juga bisa diproses tanpa agunan, dengan masa tenggang 5 tahun dan pembayaran cicilan mulai dari Rp30.000 saja.

Baca Juga: OJK Perpanjang Kebijakan Restrukturisasi Kredit dan Pembiayaan Secara Targeted dan Sektoral

Terkait update jadwal pengajuan KUR BRI tahun 2023 di Klaten dan persyaratan pengajuan pinjaman tanpa agunan, Anda bisa rutin mengecek website resmi BRI berikut ini:

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: bri.co.id/kur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x