Kapan Cair Bansos PKH 2023 di Jawa Tengah? Cek Jadwal dan Nama Penerimanya di Sini

- 25 Februari 2023, 19:15 WIB
Kapan Cair Bansos PKH 2023 di Jawa Tengah? Cek Jadwal dan Nama Penerimanya di Sini
Kapan Cair Bansos PKH 2023 di Jawa Tengah? Cek Jadwal dan Nama Penerimanya di Sini /Qyuplicyter/Getty Images/iStockphoto

KILAS KLATEN - Anggaran Bantuan Sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) kabarnya masih akan kembali disalurkan oleh pemerintah. Jika merujuk tahun lalu, pencairan PKH 2023 di Jawa Tengah akan sama dengan jadwal tahun lalu.

Namun, masyarakat di Jawa Tengah yang belum menerima PKH 2023 dapat menyimak info terkait jadwal dan cara cek penerima bansos PKH 2023 tersebut.

Jadwal pencairan Bansos PKH 2023

Jadwal pencairan bansos PKH 2023 dilakukan secara bertahap, yakni tahap 1 dimulai sejak awal Januari hingga direncanakan berakhir di bulan Maret 2023.

Setelah pencairan bansos PKH 2023 tahap 1 selesai, rencananya akan dilanjut pada pencairan bansos PKH 2023 tahap 2, yakni di bulan April hingga Juni. Kemudian dilanjut pada penyaluran tahap 3, yakni bulan Juli sampai September.

Setelah itu, pencairan bansos PKH 2023 rencananya akan dilanjut pada tahap 4 di bulan Oktober sampai Desember.

Baca Juga: Wah, Bansos BLT Dana Desa 2023 Cair Jelang Ramadhan, Simak Cara Cek dan Syarat Penerimanya di Sini

Bansos PKH ini menyalurkan bantuan yang beragam, mulai dari Rp200.000 hingga Rp3 jutaan. Hal ini tergantung hak penerimanya.

Oleh karena itu, sebelum pencairan bansos PKH 2023 tahap 1 berakhir, masyarakat bisa segera cek nama penerimanya secara berkala. Hal ini dilakukan untuk memastikan terdaftar atau tidaknya dalam mendapatkan bansos PKH 2023 ini.

Cara Cek Penerima Bansos PKH Tahap 1 2023

Cara cek penerima bansos PKH 2023 masyarakat Jawa Tengah sama seperti pada umumnya. Sebagaimana informasi yang dihimpun Kilas Klaten.com melalui website cekbansos.kemensos.go.id, berikut penjelasan terkait cara cek  penerima bansos PKH 2023 secara online melalui telepon seluler atau SmartPhone masing-masing masyarakat Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x