5 Tanda Anda Lolos Interview Kerja, Bisa Bicarakan Keuntungan dan Tunjangan

- 22 Agustus 2022, 09:31 WIB
Ilustrasi- 5 Tanda Anda Lolos Interview Kerja
Ilustrasi- 5 Tanda Anda Lolos Interview Kerja /Pixabay/harbucks

2. Tiba-tiba diperkenalkan kepada anggota tim lainnya

Tanda Anda lolos interview kerja yang kedua adalah jika Anda diperkenalkan dengan anggota tim lain.

Ketika interview berlangsung, jika secara tiba-tiba pewawancara memperkenalkan Anda dengan anggota tim lain, anggap ini sebagai pertanda baik juga.

Baca Juga: Tips Menambah Volume Otot Kaki dengan Olahraga, Bisa Dikerjakan di Rumah

3. Fokus pada kalimat pewawancara

Tanda Anda lolos interview kerja yang ketiga adalah dengan memperhatikan kalimat yang diucapkan pewawancara, terutama jika mengatakan "apabila atau jika".

Pada umumnya, pewawancara tidak boleh memberikan harapan palsu kepada calon kandidat. Karena itu seorang pewawancara selalu berhati-hati dalam menggunakan ucapan agar tidak memberikan harapan apapun.

Akan tetapi, apabila seorang pewawancara mengatakan "Jika Anda diterima, kami akan menghubungi kembali” maka kalimat tersebut memiliki arti yang sangat luas.

Bisa jadi artinya adalah pewawancara membutuhkan pertimbangan dan mungkin juga masih meragukan kemampuan Anda. Sehingga tanpa memberikan harapan pasti.

Tetapi, apabila HRD atau pewawancara berkata seperti ini, "Ketika Anda diterima kerja, Anda mungkin harus ikut training terlebih dahulu,” atau "Jadi nanti untuk posisi yang Anda lamar, Anda akan lebih banyak mengerjakan pekerjaan-pekerjaan A, B,C, dan D…"

Halaman:

Editor: Diyo Suroso

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah