4 Rekomendasi Pekerjaan Tanpa Modal, Buat Anda Pemilik Kantong Pas-pasan

- 18 Februari 2023, 21:15 WIB
4 Rekomendasi Pekerjaan Tanpa Modal, Buat Anda Pemilik Kantong Pas-pasan
4 Rekomendasi Pekerjaan Tanpa Modal, Buat Anda Pemilik Kantong Pas-pasan /energepic.com/Pexels.com

KILAS KLATEN - Sulit untuk memulai pekerjaan di zaman perkembangan teknologi dan informasi ini. Pencari kerja melamar pekerjaan diberbagai tempat dan belum mendapatkan pekerjaan.

Namun bagi hal tersebut tidak lah berlaku bagi para tangan-tangan kreatif. Banyak dari mereka yang memiliki penghasilan cukup fantastis tanpa modal hanya menggunakan pikiran kreatif mereka.

Meski demikian, semua pekerjaan tentu membutuhkan modal baik dana maupun kemapuan yang lain yang harus dipenuhi. Ingat, modal bukan hanya dari uang saja. Ketekunan, kreatifitas serta keuletan merupakan modal utama bagi mereka yang ingin maju.

Buat kamu pencari kerja, artikel ini memuat rekomendasi pekerjaan tanpa modal untuk kamu yang sedang mencari pekerjaan, simak 4 uraian pekerjaan berikut.

Baca Juga: 10 Platform AI Populer yang Bisa Optimalkan Proyek dan Bisnis

Rekomendasi Bisnis Tanpa Modal

1. Affiliate

Affiliate adalah pekerjaan yang menjual produk atau jasa orang lain. Pekerjaan ini share link produk yang ditawarkan oleh orang lain. Untuk bayaran didapatkan dari komisi penjualan barang. Salah satu market place yang bisa digunakan yaitu shoopee.

Metode affiliate di sini sebagai shopee influenser dan affiliate. kalua kamu baru mulai kamu akan masuk disini. Kamu bisa mendapatkan komisi 5% untuk shopee influencer dan affiliates sampai 10 % dalam setiap pembelian produk.

Dan untuk shopee patner 10% dengan maksimum RP10.000,00 ibu untuk setiap pembelian satu produk. Dan kedua shopee influenser dan affiliates komisi 5% dengan maksimum RP10.000,00.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x