Contoh Jawaban Tugas Evaluasi Praktikum Entomologi Materi Tipe Kaki dan Telur Serangga

- 20 Oktober 2022, 18:45 WIB
serangga kumbang
serangga kumbang /Educadores Live

Bagian kaki juga dilengkapi rumbai-rumbai yaitu rambut-rambut kasar yang juga berfungsi untuk membantu berenang.

Tipe kaki ini banyak dimiliki oleh Ordo Coleptera dan Hemiptera, terutama yang berhabitat di perairan.

Secara umum kaki Dystcus marginalis terdiri atas coxa, throchater, femur, tibia, spura tibialis, tarsus, dan rumbai-rumbai.

Telur serangga ada dua tipe berdasarkan jumlahnya yaitu tipe soliter dan tipe berkelompok.

Baca Juga: Macam-macam Penyakit pada Tanaman Cabai dan Cara Pencegahannya

Tugas evaluasi buatlah klasifikasi dari kumbang air dan anjing tanah

Dysticus marginalis

Phylum: Arthropoda

Classis: Insecta

Ordo: Coleoptea

Halaman:

Editor: Masruro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah