Apa Saja Saluran Mobilitas Sosial? Simak Rangkuman Materi IPS Kelas 8 SMP Berikut Ini

- 28 Agustus 2022, 23:00 WIB
Ilustrasi Rangkuman Saluran-saluran Mobilitas Sosial Materi IPS Kelas 8 SMP
Ilustrasi Rangkuman Saluran-saluran Mobilitas Sosial Materi IPS Kelas 8 SMP /

KILAS KLATEN - Rangkuman materi Saluran-saluran Mobilitas Sosial merupakan salah satu materi yang dipelajari oleh siswa Kelas 8 SMP dalam mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial atau IPS.

Rangkuman materi Saluran-saluran Mobilitas Sosial ini diambil dari buku teks IPS Kelas 8 SMP Cetakan Kedua, 2017 Edisi Revisi.

Artikel rangkuman ini ditulis agar para siswa kelas 8 SMP semakin mudah belajar materi Saluran-saluran Mobilitas Sosial, karena bisa dipelajarai kapan saja dan di mana saja.

Buku IPS Kelas 8 SMP Cetakan Kedua, 2017 Edisi Revisi ini sendiri merupakan salah satu buku yang digunakan oleh guru dan siswa Kelas 8 SMP dalam pembelajaran IPS.

Buku IPS Kelas 8 SMP yang menjadi salah satu sumber belajar utama untuk digunakan pada satuan pendidikan ini ditulis oleh Mukminan, Endang Mulyani, M. Nursa’ban, dan Supardi.

Baca juga: Soal dan Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP Halaman 84-85 Perbedaan Mobilitas Vertikal dan Mobilitas Horizontal

Di dalam Bab 2 Pengaruh Interaksi Sosial terhadap Kehidupan Sosial dan Kebangsaan Bab Saluran-saluran Mobilitas Sosial, siswa Kelas 8 SMP akan mendapatkan berbagai pengetahuan Saluran-saluran Mobilitas Sosial.

Berikut ini adalah Rangkuman IPS Kelas 8 SMP Materi Saluran-saluran Mobilitas Sosial yang diambil dari Buku IPS Kelas 8 SMP yang diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Kemdikbudristek.

Rangkuman Saluran-saluran Mobilitas Sosial Materi IPS Kelas 8 SMP

Setiap orang dapat mewujudkan mobilitas sosial di lingkungan atau instansi tempat ia sedang berkarya.

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x