Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 79 Kurikulum Merdeka Lembar Aktivitas 6, Syarat Melakuakan Interaksi Sosial

- 3 November 2022, 05:45 WIB
Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 79 Kurikulum Merdeka Lembar Aktivitas 6, Syarat  Melakuakan Interaksi Sosial
Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 79 Kurikulum Merdeka Lembar Aktivitas 6, Syarat Melakuakan Interaksi Sosial /Pexels.com/Edmond Dantès

Interaksi sosial memang dapat terjadi walaupun kedua belah pihak belum pernah bertemu sebelumnya. Ini karena dalam syarat interaksi sosial ada kontak sosial yang memiliki sifat sekunder. 

Sifat sekunder adalah kontak yang terjadi secara tidak langsung menggunakan media penghubung. Media penghubung yang digunakan pun bermacam-macam, ada telepon, surat elektronik, maupun melalui pesan di media sosial. 

Asalkan lawan bicara di media penghubung ini merespons pesan kita, maka itu sudah bisa dikatakan sebagai interaksi sosial. Sifat sekunder dalam kontak sosial ini justru sering terjadi karena semakin pesatnya perkembangan teknologi di dunia. 

Demikian pembahasan mengenai kunci jawaban soal dari IPS kelas 7 halaman 79 Lembar Aktivitas 6. Seperti itulah sedikit pembahasan Semoga dapat dijadikan referensi dan menambah ilmu kita.

Disclaimer: artikel soal dan kunci jawaban ini hanya untuk membantu siswa SMP belajar IPS. Kebenaran kunci jawaban ini tidak mutlak, sehingga tidak menutup kemungkinan ada jawaban lainnya.***

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: Buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah