Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 94 Apa Yang Dimaksud Dengan Kedaulatan

- 14 April 2023, 09:33 WIB
Kunci Jawaban PKN kelas 9 halaman 117 Upaya Menyelesaikan Keberagaman di Indonesia
Kunci Jawaban PKN kelas 9 halaman 117 Upaya Menyelesaikan Keberagaman di Indonesia /

Kedaulatan adalah kekuasaan tertinggi untuk menentukan hukum dalam suatu negara, yang memiliki empat sifat pokok, yaitu asli, permanen, tunggal, dan tidak terbatas.

  1. Jelaskan sifat-sifat kedaulatan!

Pembahasan:

- Asli : kekuasaan tidak berasal dari kekuasaan lain yang lebih tinggi

- Permanen : kekuasaan itu tetap ada sepanjang negara tetap berdiri walaupun pemerintah sudah berganti

Baca Juga: Tuliskan Pertanyaan Berkaitan dengan Kebangkitan Nasional, Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 76 77

- Tunggal : kekuasaan itu merupakan satu-satunya dalam negara dan tidak dibagikan kepada badan-badan lain

- Tidak Terbatas : kekuasaan itu tidak dibatasi oleh kekuasaan lain.

  1. Apa yang dimaksud dengan teori kedaulatan Tuhan dan teori kedaulatan negara? Siapa saja tokohnya?

Pembahasan:

Teori Kedaulatan Tuhan

Kekuasaan tertinggi dalam suatu negara berasal dari Tuhan sebagai asas dari segala sesuatu ( causa prima ). Tokohnya yaitu : Augustinus , Thomas Aquino, F. Hegel dan F.J. Stahl.

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: guru.kemdikbud.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x