KILAS KLATEN – Warga Sragen, apakah sudah memperpanjang STNK? Nah, bagi Anda yang ingin membayar pajak kendaraan serta perpanjang STNK tahunan bisa melalui layanan samsat keliling.
Layanan samsat keliling itu beroperasi setiap harinya di beberapa wilayah di Sragen. Tentunya, sebagai warga negara yang baik seharusnya tidak terlambat dalam memperpanjang STNK tahunan. Anda akan dikenakan denda jika mengalami keterlambatan dalam membayar pajak.
Jadwal Samsat Keliling Sragen
Berikut jadwal Samsat Keliling Sragen untuk mempermudah dalam perpanjangan STNK tahunan pada hari Sabtu, 25 Maret 2023.
Samsat Keliling 1: Kantor Desa Karangpelem, Kedawung, pukul 08.00 – 11.00 WIB
Samsat Keliling 2: Rumah Makan Endang, Bener, Ngrampal, pukul 08.00 – 11.00 WIB
Perlu diketahui, layanan Samsat Keliling Sragen tersebut hanya bisa untuk perpanjangan STNK tahunan dan tidak berlaku untuk perpanjangan STNK yang lima tahunan atau ganti plat.
Syarat yang Wajib Dibawa untuk Perpanjangan STNK
Berikut syarat yang harus dibawa warga Sragen penuhi ketika hendak melakukan pembayaran pajak dan perpanjangan STNK: