5 Cara Mengatasi Stres Saat Hamil, Wajib Dibaca Ibu Hamil

- 14 Juni 2022, 14:42 WIB
Ilustrasi-Tips mengatasi stres saat hamil
Ilustrasi-Tips mengatasi stres saat hamil /Pixabay/StockSnap/

5. Mendengar Musik Favorit

Musik adalah salah satu penangkal stres yang cukup ampuh. Mendengarkan music favorit terutama yang menyenangkan, secara tak langsung akan membuat pikiran rileks dan lebih tenang.

Apalagi di saat tugas dan pekerjaan anda sedang menumpuk. Luangkan waktu sejenak hingga 30 menit untuk sekedar bersantai dengan lagu favorit anda.

Itulah cara mengatasi stres saat hamil. Stres bagi wanita selama kehamilan jika tidak ditangani dengan tepat dapat membahayakan diri anda dan bayi anda. Jangan biarkan stress mempengaruhi kesehatan anda dan calon bayi.

Jangan biarkan siapapun membuat anda terganggu hingga menjadi stres. Masa kehamilan adalah masa yang membahagiakan, pastikan anda menikmatinya hingga lahir si calon bayi.***

Halaman:

Editor: Diyo Suroso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x