Contoh Soal PAS Seni Budaya Kelas 8 SMP, Penilaian Akhir Semester 1 dan Kunci Jawaban

- 9 Desember 2022, 07:00 WIB
Contoh Soal PAS Seni Budaya Kelas 8 SMP, Penilaian Akhir Semester 1 dan Kunci Jawaban
Contoh Soal PAS Seni Budaya Kelas 8 SMP, Penilaian Akhir Semester 1 dan Kunci Jawaban /Pixabay/geralt/

Baca Juga: Contoh Soal PAS Matematika Kelas 8 SMP, Penilaian Akhir Semester 1 dan Kunci Jawaban

6. Pola ragam hias yang terbentuk dari komposisi yang tidak berinbang namun masih terlihat proporsi , komposisi dan kesatuan yang harmonis, merupakan ragarn hias dengan pola ....
a. Simetris
b. Asimetris
c. Tepi
d. Menyudut

7. Ragam hias yang cara pengerjaannya terlebih dabulu membuat pola negatif atau model yang akan dicetak merupakan tehnik. ...
a. Cor
b. Ukir
c. Pahat
d. Cat

8. Pelapis dengan wama natural yang penggunaanya dilakukan dengan kuas maupun disemprot disebut
a. Cat kayu
b. Vemis
c. Akrilik
d. Politur

9. Berikut ini adalah bahan-bahan yang bisa dibuat ragam hias dengan teknik cor, kecuali.
a. Gips
b. Tanah liat
c. Kayu
d. Logam

10. Alat yang digunakan untuk membuat torehan pada media kayu disebut. ...
a. Pahat
b. Palu
c. Papan
d. Kuas

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Halaman 186 Concluding Section 2 Reading and Writing Soal Nomor 12

11. Menempelkan desain pada media kayu kemudian dengan pahar kecil membentuk pola yang sama pada kayu, merupakan proses ....
a. Mengecor
b. Mengukir
c. Mengecat
d. Menempel

12. Tahap akhir dari proses mengukir adalah ....
a. Membuat desain
b. Menempel desain
c Member: plrtur
d. Memberi ukiran

13. Berikut ini adalah definisi dari tapestri, kecuali ...
a. Sulaman dengan banyak tehnik
b. Tehnik membuat karya tekstil
c. Omamcn atau ragam hias dekoratif keramik unik
d. Karya ienunan yang memiliki fungsi pakai

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah