Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan

- 10 Januari 2023, 08:30 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan /Sri Widyowati/Freepik

1. Kupaslah dan bersihkan singkong atau bahan lain yang kamu pilih.
2. Masaklah singkong atau bahan lain yang kamu pilih dengan cara mengukus bahan sampai matang.
3. Biarkan singkong atau bahan lain yang kamu pilih hingga dingin.
4. Amati tekstur, rasa, dan aroma singkong atau bahan yang kamu pilih. Catatlah hasil pengamatanmu pada Tabel 7.2.
5. Taburkan ragi tapai sampai merata.
6. Bungkus dengan rapat bahan yang sudah ditaburi dengan ragi dengan menggunakan daun pisang, lalu masukkan ke dalam wadah tertutup.
7. Biarkan selama 3 hari, setelah 3 hari tapai sudah matang.
8. Amati tekstur, rasa, dan aroma tapai yang telah kamu buat. Catatlah hasil pengamatanmu pada Tabel 7.2.
9. Tanyakan kepada kelompok yang lain hasil pengamatan yang mereka lakukan. Catatlah hasil pengamatan temanmu pada Tabel 7.2.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 83 Tanaman Transgenik Telah Banyak Beredar di Indonesia

Baca Juga: LENGKAP! Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 90-93 Uji Kompetensi Bab 7 Bioteknologi

Apa yang perlu kamu diskusikan?

1. Mengapa dalam pembuatan tapai harus ditaburi dengan ragi? Apa saja mikroorganisme yang terdapat pada ragi tapai?
2. Mengapa ragi harus ditaburkan pada saat bahan dalam keadaan dingin?
3. Mengapa dalam pembuatan tapai harus ditutup rapat? Proses apa yang terjadi dalam pembuatan tapai?
4. Mengapa terjadi perubahan tekstur, rasa, dan aroma pada singkong atau bahan lain yang kamu pilih sebagai bahan pembuatan tapai setelah diberi ragi dan diperam selama sekitar 3 hari?

Apa yang dapat kamu simpulkan?
Berdasarkan percobaan dan diskusi yang telah kamu lakukan, apa yang dapat kamu simpulkan?

Kunci Jawaban Buku Paket IPA Kelas 9 SMP Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Aktivitas 7.1 Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan

Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan
Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 56-57 Ayo Kita Lakukan Membuat Tapai dari Berbagai Jenis Bahan

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 27 Ayo Kita Selesaikan Soal Latihan Gaya Lorentz

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 21-22 Ayo Kita Lakukan Aktivitas 6.4 Menyelidiki Medan Magnet

Alternatif Jawaban Diskusi:

1. Ragi merupakan jamur yang berperan dalam melakukan fermentasi, Selama pembuatan tapai, terjadi fermentasi amilum menjadi glukosa, kemudian glukosa diubah menjadi alkohol, bila terlalu lama alkohol akan berubah menjadi cuka yang terjadi karena kerja enzim-enzim pada sel-sel ragi.

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah