Qiscus Resmi Luncurkan Produk Terbarunya dalam Conversa 3.0.

- 28 Agustus 2023, 20:30 WIB
Qiscus resmi meluncurkan produk terbarunya dalam Conversa 3.0.
Qiscus resmi meluncurkan produk terbarunya dalam Conversa 3.0. /

Kahitna, grup musik terkenal, turut meramaikan dan menutup acara tersebut.

Conversa 3.0 difokuskan pada tema “Omnichannel & AI Menguatkan Pendekatan Berfokus pada Pelanggan.”

Baca Juga: Twitter X Wajibkan Pengguna untuk Verifikasi Identitas, Untuk Apa?

Konsep produk dan solusi yang berfokus pada pelanggan menjadi pusat perhatian utama dalam acara tahunan Qiscus ini sebagai bentuk komitmen untuk memberikan pengalaman pelanggan terbaik bagi bisnis.

Diskusi tentang fokus ini juga dipresentasikan dalam talkshow pertama dengan judul “Menciptakan Dampak melalui Keberfokusan pada Pelanggan dalam Situasi Ekonomi yang Melambat,” yang bertujuan membekali bisnis dengan pendekatan berfokus pada pelanggan untuk menghadapi tantangan dari ketidakpastian ekonomi.

Conversa 3.0 juga memperbincangkan tren populer terkait Kecerdasan Buatan (AI), di mana penelitian menunjukkan bahwa penggunaan AI oleh bisnis pada tahun 2022 telah meningkat lebih dari dua kali lipat dalam lima tahun terakhir.

Tren ini akan menjadi fokus menarik dalam diskusi talkshow yang berjudul “Memanfaatkan Kecerdasan Hibrid untuk Mendorong Pertumbuhan Pendapatan,” yang membahas kombinasi antara manusia dan AI dalam mendorong pertumbuhan bisnis.

Fitur Baru Qiscus

Dapat disimpulkan ftur-fitur baru Qiscus antara lain:

1. Qiscus Customer Data Platform (CDP)

Berbeda dengan CRM, Qiscus CDP memberikan 360-degree-view dengan mencatat data behavioral pelanggan melalui berbagai sumber seperti ads, CRM, feedback survey, ticket system, dan lainnya. 

Halaman:

Editor: Fajar Sidik Nur Cahyo

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah