6 Jenis Salep untuk Penyembuhan Eksim Kulit

- 12 Juni 2022, 16:44 WIB
5 Jenis Salep untuk Penyembuhan Eksim Kulit
5 Jenis Salep untuk Penyembuhan Eksim Kulit /Freepik/karlyukav//

Baca Juga: 5 Cara Menghilangkan Bau Badan Secara Alami, Wangi Sepanjang Hari!

Oleskan tipis-tipis pada lokasi kulit yang terkena eksim. Jika dalam 5 hari belum menghasilkan dampak yang baik, anda bisa coba yang lebih kuat, seperti hidrokortison butirat 0,1 % atau triamsinolon 0,1%. Untuk eksim ringan biasanya sembuh dapat 5-10 hari.

#4 Salep Ter

Ini merupakan jenis obat lama yang cukup sering digunakan untuk penyembuhan eksim hingga sekarang. Anda pun bisa membeli bebas di apotek dengan ter 5-10%. Hanya saja, salep ini mengeluarkan bau yang kurang sedap.

Baca Juga: Waspadai 7 Penyakit Serius Ini Akibat Kurang Tidur

#5 Krem Lanette

Krem yang disebut juga sebagai lemak netral ini dapat anda beli bebas di apotek. Oleskan salep pada lokasi kulit yang terkena eksim, untuk menjaga kelembaban kulit, dan mencegah semakin memburuknya kondisi eksim.

#6 Losion

Jika salep dan krim tersebut digunakan untuk penyembuhan eksim, maka untuk pencegahan terutama bagi pemilik kulit kering, anda bisa mengaplikasikan losion khusus kulit sensitif setelah mandi yakni Notoroid Lotion 200 ml, dan Physiogel Lotion 200 ml.***

Halaman:

Editor: Diyo Suroso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah