Jelaskan Pengertian Halalan Thayyiban! Berikut Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 34

- 27 September 2022, 08:00 WIB
Jelaskan Pengertian Halalan Thayyiban! Berikut Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 34
Jelaskan Pengertian Halalan Thayyiban! Berikut Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 34 /Pixabay.com/domeckopol

Artinya : “Apa yang dihalalkan oleh Allah dalam Kitab-Nya adalah halal dan apa yang diharamkan Allah di dalam Kitab-Nya adalah haram, dan apa yang didiamkan (tidak diterangkan), maka barang itu termasuk yang dimaafkan”. (H.R. Ibnu Majah dan Tirmizi)

2) Makanan yang tidak kotor dan tidak menjijikkan. Hal ini sesuai firman Allah dalam Q.S. al-A’rāf/7 ayat 157 :

Artinya : “ ...dan yang menghalalkan segala yang baik bagi mereka dan mengharamkan segala yang buruk bagi mereka... “ (Q.S. al-A’rāf/7 : 157)

3) Makanan yang tidak mendatangkan mudarat, tidak membahayakan kesehatan tubuh, tidak merusak akal, serta tidak merusak moral dan aqidah. Firman-Nya dalam Q.S. al-Baqārah/2 ayat 168 :

Baca Juga: Apakah Perbedaan Salat Sunnah Muakkad dan Gairu Muakkad? Berikut Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 76-78

Artinya : “Wahai manusia, makanlah dari (makanan) yang halal dan baik yang terdapat di bumi, dan janganlah kamu mengikuti langkahlangkah setan. Sungguh setan itu musuh yang nyata bagimu.” (Q.S. alBaqārah/2 : 168)

Demikian jawaban soal jelaskan pengertian halalan thayyiban yang bisa dijadikan referensi siswa kelas 8 SMP belajar PAI.***

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah