BAZNAS Klaten Berikan Apresiasi UPZ Berprestasi

- 3 Juni 2022, 23:52 WIB
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Klaten memberikan apresiasi bagi Unit Pengumpul Zakat (UPZ) yang berprestasi.
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Klaten memberikan apresiasi bagi Unit Pengumpul Zakat (UPZ) yang berprestasi. /Klatenkab.go.id/

“Berarti kita (BAZNAS Klaten) menghargai UPZ yang mempunyai semangat tinggi untuk berzakat. Karena masih banyak yang zakatnya belum sesuai standart,” ungkapnya.

Ia mengatakan dengan diadakan rapat koordinasi UPZ bisa lebih mengoptimalkan lagi perolehan zakat baik melalui ASN, BUMD/BUMN dan perusahaan swasta di Kabupaten Klaten dan bagi lembaga yang belum memiliki UPZ bisa segera dibentuk. Lebih lanjut Muchlis berharap setiap UPZ bisa melaksanakan tugas dengan sebaik mungkin dan semaksimal mungkin.

“UPZ harus melakukan tugas dengan semangat. Mengumpulkan zakat bisa door to door, melakukan pendekatan, darisitu diharapkan bisa mengoptimalisasi perolehan zakat,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Masruro

Sumber: klatenkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah